Jalur Utama Sibelis Kembali Dibuka
Paninggaran – Para pengendara yang sering melintas di jalan Kajen – Peninggaran, tepatnya tanjakan Sibelis kini merasa lega. Pasalnya, jalur utama Sibelis yang sekitar 20 tahun ditutup, kini sudah dibuka kembali. Dengan dibukanya jalur tersebut, maka akan memudahkan pengendara, terutama kendaraan dengan muatan cukup berat melintas menuju dari arah Kajen ke Kabupaten Banjarnegara. […]
Jalur Utama Sibelis Kembali Dibuka Read More »