Warga Sumbangkan Wifi Siswa
Paninggaran – Sejumlah warga di daerah pegunungan Paninggaran Kabupaten Pekalongan Jawa Tengah menyediakan wifi gratis untuk siswa, beberapa spot lokasi ini disedikan dikoordinasikan untuk menolong agar ssiwa tidak ketinggalan pelajaran, setiap hari para siswa rela menempuh perjalanan lumayan jauh agar bisa tetap sekolah daring selama pandemi covid 19. Sejumlah siswa dari MTS Salafiyah di kecamatan […]